Resep bumbu Teh Susu Mint


Waktu persiapanWaktu memasakWaktu totalPorsi
10 menit10 menit20 menit3 Orang

Bahan-Bahan :
  • 600 mili liter air
  • 1 sendok makan teh bubuk
  • 30 lembar daun mint
  • 9 sendok makan susu kental manis
Cara membuat :
  1. Rebus air sampai mendidih masukkan teh dan daun mint biarkan 1 menit
  2. Siapkan 3 gelas teh.
  3. tuang 3 sendok makan susu kental manis.
  4. Masukkan air teh yang telah disaring ke dalam 3 gelas teh itu.
  5. Aduk secara merata dan hidangkan teh.
Selamat Teh Susu Mint siap dihidangkan untuk 3 orang