Resep Bumbu Kelapa Kopyor Buatan / Imitasi / Palsu

Resep Bumbu Kelapa Kopyor Buatan / Imitasi / Palsu rasanya yang gurih cocok untuk sikecil, bahan mudah didapat dan dibuat rasanya enak membikin ketagihan, rasanya seperti es krim di restoran - restoran terkenal


Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Porsi
15 menit
45 menit
60 menit
4 Orang

Bahan Bumbu Kelapa Kopyor Buatan / Imitasi / Palsu:
  • 1 bungkus Agar-agar tanpa rasa (plain/putih).
  • 200cc Santan kental.
  • 400cc Air putih.
  • Air kelapa secukupnya.
  • Sirup Cocopandan
  • Es Batu
  • 1sdt Gula pasir
  • 1/2sdt Garam halus
Cara Membuat Kelapa Kopyor Buatan / Imitasi / Palsu :
  1. Campurkan santan kental dan air aduk rata, masukkan bubuk agar-agar, garam, gula. didihkan diatas api sampai berbuih dan biarkan uap panasnya hilang.kemudian sisihkan
  2. Campur air kelapa dan es batu, biarkan air menjadi dingin terlebih (yang kita pakai air harus dingin) kemudian tuangkan sedikit demi sedikit adonan yang uapnya sudah berkurang ke es batu tersebut (Adonan akan mengental dan teksturnya akan menyerupai kelapa)
  3. Sajikan dengan sirup cocopandan dan tambahkan es batu
Selamat Kelapa Kopyor Buatan / Imitasi / Palsu siap dihidangkan untuk 4 orang.

Resep Bumbu Es Krim Pak Tanu

Resep Bumbu Es Krim Pak Tanu rasanya yang gurih cocok untuk sikecil, bahan mudah didapat dan dibuat rasanya enak membikin ketagihan, rasanya seperti es krim di restoran - restoran terkenal


Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Porsi
15 menit
45 menit
60 menit
4 Orang


Bahan Bumbu Es Krim Pak Tanu:
  • 1/2 kaleng SKM (Susu Kental Manis)
  • 1 gelas gula putih
  • 1/2 sdt garam
  • Vanili secukupnya
  • 5 sdm maizena
  • 65ml santan ( boleh pakai kara)
  • 4 gelas air
  • 1/2 sdm SP/ pengembang di tim dengan 1 sdm air
  • pop ice  atau kopi sebagai perasa

Cara Membuat Es Krim Pak Tanu :
  1. Masukan semua bahan ke panci  (kecuali SKM & SP)
  2. Aduk rata, masak sampai meletup lalu dinginkan
  3. jika adonan sudah benar-benar dingin, mixer dan masukkan susu kental manis (skm), kemudian bekukan didalam kulkas (freezer)
  4. setelah itu keluarkan kemudian mixer lagi, masukan SP mixer sampai mengembang (ukuran mengambang 2 kali lipat)
  5. bagi bagi kedalam beberapa wadah untuk diberi perasa yang berbeda (pop ice / kopi )
  6. setelah itu Masukan cup dan bekukan
  7. Sajikan dengan hiasan buah ceri atau strawberry atau dibentuk-bentuk lucu
Selamat Es Krim Pak Tanu siap dihidangkan untuk 4 orang.

Resep Bumbu Sambel Ulek Kencur

Resep Bumbu Sambel Ulek Kencur rasanya yang gurih cocok, rasanya enak membikin ketagihan rasanya seperti sambal di rumah makan atau restoran - restoran terkenal  


Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Porsi
10 menit
7 menit
17 menit
4 Orang

Bahan Bumbu Sambel Ulek Kencur :
  • Cabe rawit secukupnya
  • Cabe merah besar secukupnya
  • Bawang merah secukupnya
  • Sedikit kencur secukupnya
  • Gula secukupnya
  • Garam secukupnya
  • Jeruk limau secukupnya
  • Kemangi secukupnya
Cara Membuat Sambel Ulek Kencur :
  1. Ulek Semua Bumbu (cabe rawit,cabe merah, bawang merah, gula garam), ulek kasar tambahkan kencur kemudian perciki dengan jeruk limau
  2. Tambahkan kemangi diatasnya
  3. Sajikan dengan nasi hangat, tempe atau ayam 
Selamat Sambel Ulek Kencur  siap dihidangkan untuk 4 orang.

Resep Bumbu Nasi Rempah Tortila

Resep Bumbu Nasi Rempah Tortila rasanya yang gurih cocok disantap untuk sarapan pagi yang mengenyangkan dan enak, bisa juga sebagai bekal sekolah untuk anak-anak   


Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Porsi
40 menit
45 menit
85 menit
4 Orang

Bahan Bumbu Nasi Rempah Tortila :
  • 10 lembar tortilla
  • 4 cup beras putih
  • 6 cup santan kental
  • 2 cup air
  • 4 sereh, (keprek hanya pada bagian putih)
  • 3 lbr daun pandan
  • 5 lbr daun salam
  • 3 iris lengkuas (5-3cm)
  • 2 ketumbar bubuk
  • 3 butir cengkeh
  • 2 sendok teh garam
Cara Membuat Nasi Rempah Tortila :
  1. Cuci beras kemudian campurkan santan, air beserta semua bumbu dan rempah yang telah disiapkan, masak sampai menjadi aron.
  2. Siapkan panci kukus. Masukkan aron nasi, masak sampai menjadi nasi.
  3. panaskan mentega pada wajan kemudian  panaskan tortilla (sampai tidak kaku saja).
  4. Letakkan nasi di atas tortilla dan gulung, kemudian belah menjadi dua bagian
  5. Sajikan bersama udang goreng atau sambal ati
Selamat Nasi Rempah Tortila  siap dihidangkan untuk 4 orang.

Resep Bumbu Es Krim Susu Lembut tanpa Emulsifer

Resep Bumbu Es Krim Susu Lembut tanpa Emulsifer rasanya yang gurih dan nikmat serta lembut,  


Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Porsi
40 menit
45 menit
85 menit
4 Orang

Bahan Bumbu Es Krim Susu Lembut tanpa Emulsifer:

  • 1/2 ltr susu murni / susu cair .
  • 8 sdm gula pasir
  • Santan kara 1 bungkus kecil
  • 1 gelas air.
  • 5sdm tepung kanji (dicairkan dengan 1/2 cangkir air)
  • sedikit garam.
  • Pop ice dapat diganti pewarna makanan.

Cara Membuat Resep Bumbu Es Krim Susu Lembut tanpa Emulsifer:

  1. Campur semua bahan, kecuali cairan kanji. kemudian masak hingga mendidih sambil diaduk aduk agar tidak pecah.
  2. Masukkan cairan kanji aduk sampai agak kental seperti lem (meletup), kemudian  Dinginkan.
  3. Setelah dingin masukkan frezer sampai setengah beku. Keluarkan dan aduk untuk (agar proses mixingnya mudah). Mixer 30 menit (prose mixing lama kanrena tidak memakai pengembang), Bagi adonan sesuai selera. 
  4. Masukkan pop ice / pewarna dan mixer lagi sampai mengembang. tuang bersamaan di wadah agar tidak tercampur warna satu dan lainnya. 
  5. Masukkan freezer lagi sampai beku.
  6. Sajikan
Selamat Resep Bumbu Es Krim Susu Lembut tanpa Emulsifer siap dihidangkan untuk 4 orang.

Resep Bumbu Nasi Goreng Enak Tanpa Penyedap

Resep Bumbu Nasi Goreng Enak Tanpa Penyedap Pak Sahak rasanya yang gurih dan nikmat untuk disantap bersama-sama dengan keluarga, rasanya enak dan membikin ketagihan.


Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Porsi
40 menit
45 menit
85 menit
4 Orang

Bahan Nasi Goreng Enak Tanpa Penyedap:
  • 2 piring nasi putih (pilih yang agak kering atau tidak lembek)
  • 3 butir telur 
  • Secukupnya Sosis / ayam / bakso (potong-potong)
Bahan Bumbu Nasi Goreng Enak Tanpa Penyedap:
  • 3 atau 4 siung bawang putih
  • 1 batang daun pre, iris halus
  • 2 sdm kecap asin
  • 1 sdt saus tiram
  • sedikit minyak wijen
  • garam secukupnya
  • sedikit merica
  • 1 sdm cabe merah halus (sudah ditumis)
  • cabe rawit, dihaluskan
Cara Membuat Resep Bumbu Nasi Goreng Enak Tanpa Penyedap:
  1. Panaskan 2 sdm margarine atau minyak ( tunggu sampai minyak panas). 
  2. Siap kan telur kocok dan goreng pada minyak (minyak benar-benar panas). Tiriskan. 
  3. Keprek dan cincang bawang putih lalu tumis, kemudian  berurutan masukkan daun pre, kecap asin, telur (yang sudah dimasak tadi )  dan aduk cepat.kemudian masukkan nasi, cabe halus, saus tiram, merica halus, aduk terus sampai rata.
  4. Tambahkan bubuk jamur (totole) (ganti penyedap rasa). Sebelum diangkat, tambahkan minyak wijen. Aduk rata.
  5. Sajikan (boleh ditambah dengan kacang kapri, potongan wortel dsb)
Selamat Resep Bumbu Nasi Goreng Enak Tanpa Penyedap siap dihidangkan untuk 4 orang.

Resep Bumbu Ayam Bakar Pak Sahak

Resep Bumbu Ayam Panggang / Bakar Pak Sahak rasanya yang gurih dan nikmat untuk disantap bersama-sama dengan keluarga ,rasanya enak dan membikin ketagihan.


Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Porsi
40 menit
45 menit
85 menit
4 Orang

Bahan Ayam Panggang Pak Sahak:


  • 1/2 kg ayam (potong menjadi  6) 

Bahan Bumbu Halus Resep Bumbu Ayam Panggang Pak Sahak:

  • 8 siung bawang merah
  • 6 siung bawang putih
  • 3 butir kemiri
  • 1 ruas jari jahe
  • 1/2 sdt chicken powder  
  • 3 sdm gula merah
  • 1 sdt garam
  • 1 sdt lada
  • 2 sdm kecap manis
  • 5 bh daun jeruk
  • 5 bh daun salam
  • 1 bh jeruk limau

Cara Membuat Resep Bumbu Ayam Panggang Pak Sahak:

  1. Cuci ayam kemudian rendam ayam  dengan cuka 10 menit kemudian bersihkan
  2. Campur bumbu ulekan dengan kecap manis, gula merah, garam, lada dan chicken powder. 
  3. Susun daun salam dan jeruk di penggorengan, celup ayam 1 per satu ke dalam bumbu.lalu susun dipenggorengan (sisakan sedikit bumbu untuk olesan saat dibakar ), goreng dengan api sedang
  4. Setelah ayam menyusut masukkan perasan jeruk limau, aduk-aduk masak hingga ayam matang dan bumbu meresap, angkat biarkan dingin lalu tusuk dengan tusuk sate.
  5. Bakar hingga kecoklatan dan olesi sisa bumbu (sisa bumbu ditambah dg 1sdm minyak goreng)
  6. Sajikan dengan sambal bajak
Selamat Resep Bumbu Ayam Panggang Pak Sahak siap dihidangkan untuk 4 orang.

Resep Bumbu Ayam Panggang Klaten II

Resep Bumbu Ayam Panggang / Bakar Klaten II rasanya yang gurih dan nikmat untuk disantap bersama-sama dengan keluarga ,rasanya enak dan membikin ketagihan.


Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Porsi
40 menit
45 menit
85 menit
4 Orang

Bahan Ayam Panggang Klaten II:
  • 500 gram Daging Ayam
  • 500 ml Santan Cair
  • 250 ml Santan Kental
  • 1 batang Serai
  • 2 lembar Daun Salam
  • 1 ruas Lengkuas (Laos)
  • 3 butir Bawang Merah
  • 2 butir Bawang Putih
  • 1 sendok teh Ketumbar
  • 3 butir Kemiri
  • secukupnya Gula Merah
  • secukupnya Garam
Cara Membuat Resep Bumbu Ayam Panggang Klaten II:
  1. Haluskan bawang merah, bawang putih, ketumbar, dan kemiri. Sementara itu sereh dan lengkuas dimemarkan.
  2. Campur bumbu halus dengan santan encer, serah, lengkuas, dan daun salam. Didihkan. Masukkan ayam. masukkan ayam kemudian masak sampai empuk, tambahkan santan kental. Masak sampai kental dan berminyak.
  3. Setelah matang kemduan panggang ayam sampai matang
  4. Sajikan dengan lalapan dan sampab terasi
Selamat Resep Bumbu Ayam Panggang Klaten II siap dihidangkan untuk 4 orang.

Resep Ayam Panggang Bawang Sederhana II

Resep Ayam Panggang atau Bakar Bawang Sederhana II enak dan lezat membuat ayam lebih nikmat untuk dimakan.


Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Porsi
40 menit
45 menit
85 menit
2 Orang

Bahan-Bahan Ayam Panggang Bawang Sederhana II:
  • 1/2 ekor ayam
  • 1 sdm air jeruk nipis
  • 5 siung bawang merah
  • 1/2 sdt garam
  • 1 sdm mentega

Cara membuat Resep Bumbu Ayam Panggang Bawang Sederhana II:

  1. Bersihkan ayam lalu beri perasan air jeruk nipis biarkan 15 menit.
  2. Lumuri ayam dengan bawang merah & garam yg sudah di haluskan hingga merata, simpan di kulkas minimal 30 menit dalam wadah tertutup (agar bumbu meresap)
  3. Olesi mentega di wajan kemudian panggang ayam bolak balik hingga warna kecoklatan. ( jangan sampai gosong. )
  4. Sajikan
Selamat Ayam Panggang Bawang Sederhana II siap dihidangkan untuk 4 orang.

Resep Ayam Panggang Resto Kenny Rogers

Resep Ayam Panggang atau Bakar Resto Kenny Rogers enak dan lezat membuat ayam lebih nikmat untuk dimakan.


Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Porsi
40 menit
45 menit
85 menit
2 Orang

Bahan-Bahan Ayam Panggang Resto Kenny Rogers:


  • 1 ekor Ayam
  • 1 siung Bawang Bombay
  • 10 siung Bawang Putih
  • 2 cm Jahe
  • 2 sendok makan Lada Hitam
  • 3 sendok makan Kecap Manis
  • 2 sendok makan Saus Tiram
  • 2 sendok makan Madu
  • 2 sendok makan Gula Pasir
  • 1 sendok teh Bumbu Masak Bubuk
  • 1 sendok makan Daun Oregano
  • 2 sendok makan Minyak Zaitun (Olive Oil)
  • secukupnya Garam Halus
  • 1 buah Jeruk Nipis

Cara membuat Resep Bumbu Ayam Panggang Resto Kenny Rogers:

  1. Cuci bersih ayam kemudian lumuri dengan air perasan jeruk nipis. Diamkan selama 20 menit.
  2. Haluskan bawang bombay, bawang putih, dan jahe. Kemudian tambahkan madu, kecap manis, saus tiram, royco, garam, gula, lada hitam, dan olive oil. Aduk hingga rata.
  3. Lumuri ayam dengan bumbu tadi, diamkan selama 1 jam (boleh di marinate semalam dalam lemari es agar bumbu lebih meresap).
  4. Panggang ayam (suhu 170-180 )derajat selama 1 jam 30 menit. Oleskan ayam dengan sisa bumbu setiap 15 menit sekali.
  5. Sajikan

Selamat Ayam Panggang Resto Kenny Rogerssiap dihidangkan untuk 2 orang.

Resep Bumbu Ayam Panggang Gepuk Kemangi

Resep Ayam Panggang atau Bakar Gepuk Kemangi enak dan lezat membuat ayam lebih nikmat untuk dimakan.

Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Porsi
40 menit
45 menit
85 menit
2 Orang

 Bahan-Bahan Ayam Panggang Gepuk Kemangi:
  • 1 ikat daun kemangi 
  • 10 buah sayap bagian pangkal 

Bumbu Rempah Halus Ayam Panggang Gepuk Kemangi: 
  • 3 buah kemiri 
  • 3 siung bawang putih 
  • 5 buah bawang merah 
  • 8 buah cabai merah keriting 
  • 8 buah cabai rawit 
  • Garam secukupnya 
  • Gula merah sisir secukupnua 

Bumbu Tambahan Ayam Panggang Gepuk Kemangi: 
  • 1 botol kecap manis,
  • 500 ml santan kental 
  • Minyak goreng secukupnya 
  • Air asam secukupnya 
Cara membuat Resep Bumbu Ayam Panggang Gepuk Kemangi:
  1. Cuci ayam kemudian goreng hingga keemasan. Angkat dan tiriskan 
  2. Tumis bumbu halus hingga harum kemduian masukkan 1/2 bagian kemangi, sayap ayam dan tuang santan. Masak hingga bumbu meresap dan santan habis. 
  3. Angkat ayamnya, pukul-pukul (gepuk) dengan pemukul daging hingga memar 
  4. Panggang ayam hingga harum sambil sesekali dioles dengan bumbu. Campur sisa bumbu dan sisa kemangi. 
  5. Sajikan ayam dengan bumbu kemangi.   
Selamat Ayam Panggang Gepuk Kemangi siap dihidangkan untuk 2 orang.

Resep Bumbu Ayam Panggang Saus Apel

 Resep Ayam Bakar atau Panggang Saus Apel enak dan lezat membuat ayam lebih nikmat untuk dimakan.

Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Porsi
40 menit
45 menit
85 menit
2 Orang

 Bahan-Bahan Ayam Panggang Saus Apel:
  • 6 buah ayam (ambil bagian pahanya)
Bahan Bumbu Perendam :
  • 3 sendok makan saus BBQ
  • 1 sendok makan kecap Jepang
  • 1 sendok makan kecap manis
  • 2 siung bawang putih (parut)
  • 50 gram bawang bombay (parut)
  • 1 sendok makan margarin,
  • 1 sendok makan susu DANCOW Fullcream
  • 1 sendok makan air jeruk lemon
  • ½ sendok teh merica bubuk
  • 1 sendok teh garam
Bahan Saus Apel Berry:
  • 1 sendok makan mentega
  • 30 gram bawang bombay (cincang halus)
  • 200 gram daging buah apel (potong dadu kecil)
  • 50 gram kismis/cherry kering
  • 1sendok makan air jeruk nipis
  • 1 sendok teh gula pasir
  • ½ sendok teh merica bubuk
  • 1 sendok teh garam
  • 100 ml air
Bahan Taburan:
  • 20 gram NestlĂ© CORNFLAKES
Cara membuat Resep Bumbu Ayam Tepung Sederhana:
  1. campur semua bumbu perendam jadi sati (untuk margarin lelehkan dulu sebelum di campur)
  2. cuci ayam kemudian olesi  dengan bumbu perendam. Diamkan selama 1-2 jam.
  3. Panggang ayam (suhu 180 C selama 45 menit )
  4. sementara itu buat saus Apel Berry dengan tumis bawang bombay hingga layu.kemudian masukkan bahan lainnya, aduk hingga matang dan air habis (kental)
  5. Sajikan ayam dengan saus Apel Berry dan taburi Cornflakes.
Selamat Panggang Saus Apel siap dihidangkan untuk 2 orang.

Resep Bumbu Ayam Tepung Sederhana

Resep Ayam Tepung Sederhana enak dan lezat membuat ayam lebih nikmat untuk dimakan.


Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Porsi
40 menit
45 menit
85 menit
2 Orang

Bahan - Bahan Ayam Tepung Sederhana:
  • 2 sendok makan Tepung Terigu
  • secukupnya Tepung Beras
  • secukupnya Daging Ayam
  • secukupnya Kunyit
  • 1 siung Bawang Putih
  • secukupnya Telur Ayam
  • secukupnya Lada (Merica)
  • secukupnya Susu Cair Sapi
  • Secukupnya Garam
Cara membuat Resep Bumbu Ayam Tepung Sederhana:
  1. Cuci ayam 
  2. Haluskan bawang putih, garam, kunyit oles rata ke ayam biar kan selama beberapa menit agar bumbu meresap,
  3. Campur susu, tepung beras, tepung terigu, garam , masukkan ayam nya
  4. siapkan tepung beras , olesi ayam dengan tepung beras lalu goreng dengan api kecil hingga matang
  5. dibolak balik, setelah matang angkat
  6. sajikan
Selamat Ayam Tepung Sederhana  siap dihidangkan untuk 2 orang.

Resep Bumbu Ayam Bakar Plecing

Resep Ayam Panggang / Bakar Plecing enak dan lezat dengan bumbu plecingnya membuat ayam lebih nikmat untuk dimakan.


Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Porsi
40 menit
45 menit
85 menit
2 Orang

Resep Bumbu Ayam Bakar Plecing:
  • 1 ekor ayam kampung sedang potong jadi 4
  • 300ml air
  • 3 butir kemiri
  • 5 siung bawang putih
  • 3/4 terasi siap pakai
  • 10 biji cabai merah keriting
  • 1 sendok makan gula
  • 1 sendok makan garam
  • 1 biji jeruk nipis
Cara membuat Resep Bumbu Ayam Bakar Plecing:
  1. Cuci bersih ayam, lumuri jeruk nipis, diamkan selama 30 menit, setelah itu cuci lagi 
  2. Haluskan cabai merah,garam,kemiri yang telah disangrai,terasi yang telah dibakar,bawang putih,dan air 100ml.kemudian tumis sampai harum, kemudian masukkan air 200ml dan gula setelah itu masukkan ayam dan masak hingga air tinggal sedikit
  3. tiriskan ajam kemudian pukul pukul ayam (agar hasil saat panggang merata) kemudian panggang ayam
  4. Sajikan
Selamat Ayam Bakar / Panggang Plecing  siap dihidangkan untuk 2 orang.